TEKS LAPORAN
BURUNG MERPATI
(Pernyataan umum atau klasifikasi)
Merpati
adalah burung jenis aves. Burung ini berbadan gempal dengan leher pendek dan
paruh ramping pendek dengan ciri berair. Burung Merpati banyak dipelihara dan
diminati banyak kalangan.
(Anggota/aspek yang dilaporkan)
Burung
Merpati dibagi 2 yaitu merpati jantan dan merpati betina. Burung Merpati ini
membuat sangkarnya sendiri dari sisa-sisa ranting yang ditempatkan di
pepohonan,birai, atau tanah. Mereka menggerami satu atau dua telur dan kedua
induknya sangat mempedulikan anaknya. Ciri-ciri burung merpati adalah paruh
yang runcing,mata yang kecil,warna bulu yang bervariasi,hidup berkelompok.
(Anggota/aspek yang dilaporkan)
(Anggota/aspek yang dilaporkan)
Selanjutnya,
burung merpati dibagi menjadi Merpati Pedaging,Merpati Petelur,Merpati Hias.
Merpati termasuk ordo Aves. Merpati Pedaging untuk dikonsumsi, Merpati Petelur
dibudidayakan untuk menghasilkan telur dan Merpati Hias untuk dipelihara.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar